Header Web 2

Warga Pengadilan Agama Praya Tandatangani Komitmen Bersama

Ditulis oleh Super User on . Dilihat: 690

Ditulis oleh Super User on . Dilihat: 690

Senin, 29 Januari 2024

IMG 20240129 075255 105 komit

Di Tahun 2024 ini Pengadilan Agama Praya bertekad kembali mewujudkan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani dengan langkah pertama yakni seluruh Warga Pegadilan Agama Praya Mulai dari Pimpinan, Hakim, Panitera, Sekretaris, Pegawai dan PPNPN Pengadilan Agama Praya membuat komitmen bersama dengan menandatangani Komitmen Bersama guna meraih predikat Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM). Senin, 29 Januari 2024 Bertempat di ruang sidang utama kegiatan tersebut dilaksanakan.

IMG 20240129 075711 202 komit1

Berdasarkan Surat Edaran Menteri PANRB No. 4/2023 tentang Pengusulan dan Evaluasi Zona Integritas 2023, instansi pemerintah dapat mengusulkan unit/satuan kerja kepada Tim Penilai Nasional (TPN) tanpa pembatasan usulan/kuota, tidak seperti tahun 2022 Pembatasan kuota sudah tidak lagi sesuai dengan kebutuhan dan perkembangan arah kebijakan ZI, dari situ Pengadilan Agama Praya mengambil kesempatan berusaha akan mewujudkan predikat Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani, Pelayanan kepada masyarakat menjadi prioritas untuk menuju predikat tersebut.

Add comment


Security code
Refresh

Hubungi Kami

Pengadilan Agama Praya

Jl. Jend. A. Yani No. 3 Praya, Lombok Tengah - NTB 83511

Telp/Fax: 0370-653431

Email : Alamat email ini dilindungi dari robot spam. Anda memerlukan Javascript yang aktif untuk melihatnya.

Delegasi/Tabayun : Alamat email ini dilindungi dari robot spam. Anda memerlukan Javascript yang aktif untuk melihatnya.

PETA Lokasi PA Praya

 

Info Perkara PA

SIPP PA Mataram

SIPP PA Girimenang

SIPP PA Selong

 

Copyright © 2022. Pengadilan Agama Praya